Spesifikasi Harga Evercoss C7L Serta Kelebihan dan Kekuranganya Terbaru

Produsen smartphone lokal kenamaan Evercoss kembali merilis handphone featurenya kembali, namun handphone yang Evercoss rilis kali ini nampaknya cukup berbeda, karena di handphone itu terdapat kapasitas baterai yang cukup besar, apalagi dipadukan dengan layar yang kecil malah akan menambah daya tahannya untuk pemakaian sehari-hari.

Ponsel bernama Evercoss C7L ini sepertinya memang sengaja didesain agar penggunaannya bisa awet, selain itu nampaknya pihak Evercoss sendiri ingin agar handphone ini bisa berjalan tanpa mengecasnya secara berulang dalam sehari. Mereka sepertinya menginginkan sebuah handphone dimana pemakaiannya cukup sekali cas saja, sehingga dapat dipakai untuk waktu seharian, dalam artian pemakaian normal.
Foto : evercoss.com
Kapasitas baterai yang terlampau besar 2300 mAh tersemat di Evercoss C7L, itu merupakan salah satu bukti kalau pihak Evercoss sendiri ingin agar handphone C7L bisa digunakan kemanapun seharian tanpa mengecasnya. Selain itu, pihaknya juga menambahkan sedikit fitur hiburan seperti TV Analog dan Radio FM, yang dapat dipercaya menghilangkan rasa bosan ketika berada di luar rumah, maupun ketika mati listrik.

Jika kalian masih ingin tahu lebih lanjut tentang beragam fitur, kelebihan, kekurangan, bahkan harganya. Kalian bisa melihat tabel spesifikasi Evercoss C7L yang ada di bawah ini, sehingga kalian bisa tahu lebih lengkapnya itu kayak gimana.
Evercoss C7L
Hal Umum Tipe Jaringan 2G
Jumlah Sim Dual Sim GSM/GSM
Waktu Rilis Agustus 2014
Ukuran dan Berat Dimensi 123.3mm x 51.9mm x 14.4mm
Berat 66,2 gram
Layar Tipe QVGA 240 x 320
Ukuran 2,4 Inci
Jenis Multitouch
Bahan Pelindung Layar
Suara Jenis Sistem Suara Standar
Jenis Jack 3,5 mm Jack
Kapasitas Memori Slot Memori Micro SD, sampai 32 GB
Internal Sekitar 8 MB
Data GPRS Ya
Edge Ya, sampai 256 Kbps
Kecepatan Maksimum
WLAN
Bluetooth Ya, v2.0
NFC
Inframerah
USB Versi 2.0
GPS
Kamera Kamera Utama 1,3 MP 960 x 1280 dengan LED Flash
Fitur Fixed Focus
Rekaman Video Qcif
Kamera Sekunder
Hardware dan Software Operasi Sistem Feature Phone
Chipset
CPU
GPU
Lainnya Pilihan Warna Putih Silver , Putih Emas , Putih Biru , Putih Merah , Putih Ungu , Putih Abu-Abu
Fitur Lain Radio FM, TV Analog
Baterai Tipe dan Kapasitas C7L 2300 mAh
Waktu Pemakaian Maks
Nilai Performa
Harga Baru Tahun 2017
Harga Bekas Rp.150.000
Mungkin itu saja untuk hari ini ya guys, dan semoga artikel yang saya tulis kali ini bisa bermanfaat bagi kalian yang sedang membutuhkan handphone yang memiliki ketahanan baterai kuat, namun dengan harga yang cukup murah.

Share this

Related Posts

Sebelumnya
Next Post »